Senin, 27 November 2017

Penggunaan Conditional Formating di Ms Excel Part 1

Conditional Formating adalah salah satu tools yang tersedia di Ms Excel untuk memberi tanda dengan warna pada huruf atau background yang memudahkan membaca informasi dengan berdasarkan nilai parameter yang ditetapkan sebelumnya.

Penggunaan conditional formating yang sering dilakukan yaitu memvalidasi nilai pada cell dengan nilai parameter tertentu. sebagai contoh sederhana yaitu melakukan pemberian warna cell jika nilai cell tersebut dibawah ketentuan.

sebagai contoh pada table nilai mata pelajaran dibawah kita akan memberi warna background hijau jika nilai mata pelajaran lebih dari 60




Drag range yang akan kita validasi dengan conditional formatting
kemudian click menu conditional formatting dengan highlight cells rules dan kemudian pilih greater than:

setelah click greater than value maka akan muncul menu untuk input nilai dan jenis warna yang diinginkan:

setelah diinput nilai dan jenis highlight yang diinginkan maka table diatas akan berubah menjadi seperti berikut:
demikian penggunaan conditional formatting secara sederhana

 Artikel terkait:
- rumus excel index
- rumus excel index match
import data file text ke power pivot.html
- Rumus SUMIFS di Ms Excel 
Rumus SUMIF di Ms Excel

Tidak ada komentar: